Ceramah · Afifi Abdul Wadud · Taman Orang-Orang Sholih
Taman Orang-Orang Sholih
(4 votes) | Rate:
Tema: Taman Orang-orang SholihKitab Rujukan: Kitab Riyadhus Sholihin Karya Imam Nawawi rohimahullohu ta'ala
Pemateri: Ustadz Afifi Abdul Wadud hafidzahulloh
Hari dan Tanggal: Setiap hari Kamis
Waktu: Pukul 10.00 ? 10.30 WIB
Tempat: Studio Radio Muslim
Sabar itu memang seperti namanya? Pahit kalau baru dirasa?
Tapi buahnya yang ditunggu-tunggu? Jauh lebih manis daripada madu?
Allah berfirman yang artinya, ?Bersabarlah kalian. Sesungguhnya Allah bersama orang-orang yang sabar.? (QS. Al Alnfaal [8]: 46).
Sumber : RadioMuslim.com